Kelas 7 PAI

  1. Kelas 7 PAI
Assalamualaikum Sahabat Studio Literasi! Pada pembahasan ini, kita akan membahas Iman Kepada Malaikat.  Malaikat adalah mahluk ghaib yang diciptakan oleh Allah. Mereka merupakan mahluk Allah SWT yang diberi izin oleh Allah untuk menyerupai berbagai wujud manusia.  Walaupun kita tidak pernah bertemu malaikat dan tidak mengetahui bagaimana wujud aslinya. Namun kita harus tetap mempercayai keberadaannya. Oleh […]
  1. Kelas 7 PAI
Khulafaur rasyidin merupakan istilah yang sudah tidak asing lagi didengar oleh sebagian besar umat muslim. Keterkaitannya dengan Nabi muhammad SAW membuat istilah tersebut sering kali ikut diceritakan dalam berbagai kisah Nabi.  Namun, apakah kalian sudah tahu apa sebenarnya pengertian khulafair rasyidin? Lalu siapa saja yang termasuk di dalamnya? Di bawah ini Studio Literasi telah merangkum […]
  1. Kelas 7 PAI
Shalat jamak dan qasar merupakan salah satu ilmu dalam pendidikan agama Islam yang wajib kita ketahui baik dari pengertiannya, dalil perihal jamak dan qasar, syarat-syarat diperbolehkan melakukannya, dan juga tata cara termasuk niat shalat jamak dan qasar. Pelajari selengkapnya mengenai shalat jamak dan qasar melalui artikel Studio Literasi di bawah ini. Sebagai umat muslim, terkadang […]
  1. Kelas 7 PAI
Dalam kehidupan sehari-hari, kita seringkali dituntut untuk bersikap sopan santun melalui tata krama kepada siapapun. Tata krama saat ini bukan hanya sekedar sikap, namun juga kebiasaan yang perlu dimiliki oleh manusia. Pada artikel Studio Literasi kali ini akan membahas pengertian tata krama hingga manfaat, macam beserta contohnya. Yuk, pelajari artikel ini agar mampu jelaskan pengertian […]
  1. Kelas 7 PAI
Penting bagi setiap insan manusia untuk memiliki sifat ikhlas. Bukan tanpa alasan, dengan sikap ikhlas mengajarkan kita untuk melakukan tindakan dengan tulus hati yang dapat memberikan ketenangan dan kedamaian bagi diri pribadi dan orang lain. Lantas, apa arti ikhlas sebenarnya? Berikut ini Studio Literasi merangkum penjelasan lengkap mengenai apa arti ikhlas. Yuk, simak agar kamu […]

ARTIKEL TERBARU

Dalam melakukan pengukuran  fisika, kita terlebih dahulu harus paham mengenai konsep besaran dan satuan. Besaran sendiri berdasarkan satuannya terbagi menjadi besaran pokok dan besaran turunan. Pada pembahasan kali ini, Studio Literasi akan membahas besaran pokok. Mari kita simak artikel berikut! Besaran, Satuan, dan Dimensi dalam Fisika Sebelum memulai ke pembahasan mengenai besaran pokok, ada baiknya […]
Pernahkah Kawan Literasi menggantungkan bingkai foto di dinding? Nah, kalau pernah, tahukah kamu kenapa paku yang menahan bingkai fotomu bisa menancap pada tembok yang tebal? Yap, hal itu dikarenakan adanya tekanan pada paku.  Tekanan merupakan besarnya suatu gaya yang bekerja pada luasan bidang tekan. Jadi, ketika ujung paku yang memiliki permukaan runcing ditempelkan pada dinding, […]

Trending

Berdasarkan dampaknya terhadap lingkungan, kita mengelompokkan teknologi menjadi dua jenis, yaitu teknologi ramah lingkungan dan teknologi tidak ramah lingkungan. Pada artikel ini, Studio Literasi akan membahas teknologi tidak ramah lingkungan beserta dampak serta contohnya. Simak pembahasan Studio Literasi di bawah ini! Definisi dan Prinsip dari Teknologi Tidak Ramah Lingkungan Hadirnya teknologi sesungguhnya ada untuk membantu […]
Pernahkah Kawan Literasi ingin mengucapkan terima kasih kepada orang yang telah membantu kita seperti ketika ia membukakan pintu atau memuji penampilan kita? Pastinya pernah, dong. Mengungkapkan rasa terima kasih merupakan respon yang paling sederhana atas kebaikan yang kita terima tetapi juga mengandung arti yang begitu besar. Sama seperti bahasa lainnya, bahasa Inggris juga memiliki ungkapan […]
Pada kehidupan sehari-hari Kawan Literasi pasti pernah mengucapkan selamat kepada orang lain yang telah mendapatkan kesuksesan, baik itu mendapatkan kelulusan, pekerjaan, ulang tahun atau seseorang yang sedang menikah. Dalam bahasa Inggris, terdapat materi expression of congratulations yang digunakan untuk mengungkapkan ucapan selamat kepada orang lain. Nah, pada kali ini, Studio Literasi akan mengulas materi ini […]