SD IPA

  1. Kelas 7 IPA
  2. SD IPA
Setelah membahas perbedaan kolor dan  suhu, materi pelajaran IPA di sekolah biasanya akan membahas rumus konversi suhu, mulai dari Celcius sampai Kelvin. Bagaimana sebenarnya rumus konversi suhu yang benar dan apa saja contoh soalnya? Di bawah ini, Studio Literasi akan menjelaskan kegunaan konversi suhu, perbandingan, dan rumus-rumusnya. Konversi Suhu dan Kegunaannya Di sekolah, kita mempelajari […]
  1. SD IPA
Ekosistem adalah suatu sistem ekologi yang terbentuk oleh hubungan timbal balik yang tak terpisahkan antara makhluk hidup dengan lingkungannya. Terdapat tiga macam ekosistem yang akan kita pelajari yaitu, akuatik (air), terrestrial (darat), dan ekosistem buatan. Pengertian Ekosistem Ekosistem adalah sebuah sistem dimana makhluk hidup berinteraksi dengan lingkungan hidupnya berupa hubungan timbal-balik yang tidak dapat terpisahkan. […]

ARTIKEL TERBARU

Contoh Kalimat fakta merupakan salah satu kalimat yang hampir dapat kita jumpai di berbagai sumber, seperti artikel pada website, brosur, buku hingga tulisan pada layar televisi. Jika kalimat tersebut sesuai dengan apa yang terjadi dan dilakukan, maka dapat disebut sebagai kalimat fakta. Singkatnya, kalimat fakta itu kalimat yang menjelaskan bahwa hal tersebut benar-benar terjadi. Oh […]
Selain mempelajari kalimat definisi, pada pelajaran Bahasa Indonesia kita juga mempelajari tentang kalimat lainnya. Salah satunya, kalimat deskripsi. Kalimat ini termasuk yang mudah untuk dipelajari serta dipraktekan dalam kehidupan sehari-hari kita.  Karena caranya dengan hanya melihat objeknya secara langsung. Kita sudah bisa mendeskripsikan dari berbagai unsur. Misal kalau makhluk hidup berupa fisik dan perilaku. Sedangkan, […]

Trending

Bagian anggota tubuh manusia merupakan pemberian Tuhan yang fungsinya untuk melakukan kegiatan dalam hidup manusia, antara lain untuk bekerja, olahraga, belajar hingga melakukan kegiatan spiritual. Pada artikel ini, Studio Literasi akan membahas beberapa bagian tubuh manusia beserta fungsinya. Untuk lebih jelasnya yuk baca artikel berikut ini, Sobat Literasi! Bagian-Bagian Anggota Tubuh Manusia 1. Kulit Kulit […]
Banyak hal yang tubuh lakukan agar terhindar dari gangguan kesehatan, salah satunya dengan proses ekskresi. Pengertian dari ekskresi sendiri merupakan cara untuk membuang sisa metabolisme tubuh ibaratnya membuang racun yang ada pada tubuh. Dalam prosesnya, manusia membutuhkan peran berbagai anggota tubuh agar bisa bekerja dengan maksimal. Buat, Sobat Literasi yang ingin tahu lebih jelas mengenai […]
Banyak hal yang dilakukan tubuh agar terhindar dari gangguan kesehatan, salah satunya dengan proses ekskresi. Pengertian dari ekskresi sendiri merupakan cara untuk membuang sisa metabolisme tubuh ibaratnya membuang racun yang ada pada tubuh. Dalam prosesnya, manusia membutuhkan peran berbagai anggota tubuh agar bisa bekerja dengan maksimal. Buat, Sobat Literasi yang ingin tahu lebih jelas mengenai […]