Halo sobat Stulit! Pasti kalian sudah mempelajari materi bangun datar, kan, di sekolah? Atau sedang mempelajari materi ini? Sekarang Studio Literasi mau ajak sobat Stulit untuk membahas materi yang termasuk ke dalam bangun datar, yaitu segitiga kesebangunan.
Segitiga merupakan bangun datar bentuk poligon yang memiliki tiga sisi dan tiga sudut. Nah di materi kali ini, kita akan mempelajari tentang kesebangunan segitiga. Mungkin ada yang sudah pernah belajar, atau baru masuk ke materi kesebangunan ini, yuk kita bahas pengertian dan rumus kesebangunan segitiga berikut ini.
Daftar Isi
Apa Itu Kesebangunan Segitiga?
Kesebangunan adalah dua buah bangun yang memiliki sudut dan panjang sisi yang sama. Kesebangunan memiliki konotasi khusus yaitu ≈ . Terdapat dua syarat yang harus dipenuhi oleh 2 bangun datar agar bisa disebut sebagai sebangun. Pertama adalah sudut-sudut yang bersesuaian dengan kedua bangun datar yang sama besar, dan panjang sisi yang bersesuaian harus memiliki perbandingan yang sama. Kesimpulannya, kesebangunan segitiga adalah dua buah segitiga yang memiliki bentuk yang sama, atau sebangun.
Syarat Kesebangunan Segitiga
Unsur-unsur yang Diketahui Pada Segitiga | Syarat Kesebangunan |
(i) Sisi-sisi-sisi (s.s.s) | Perbandingan sisi-sisi yang bersesuaian sama. |
(ii) Sudut-sudut-sudut (sd.sd.sd) | Sudut-sudut yang bersesuaian sama besar. |
(iii) Sisi-sudut-sisi (s.sd.s) | Dua sisi yang bersesuaian memiliki perbandingan yang sama, dan sudut bersesuaian yang diapit sama besar. |
Rumus Kesebangunan Segitiga Bentuk 1
Segitiga siku-siku di atas yang akan kita jadikan sebagai patokan dalam rumus. Rumus kesebangunan bentuk 1 dinamakan juga sebagai segitiga ABC dan BDC. Kuadrat sisi BC sama dengan hasil kali panjang CD dan CA. Rumus persamaannya adalah sebagai berikut:
Artikel Terkait

Rumus Kesebangunan Segitiga Bentuk 2
Rumus kesebangunan bentuk 2 disebut juga sebagai rumus segitiga ABC dan ABD. Sisi BA kuadrat sama dengan hasil kali panjang sisi AD dan panjang sisi AC. Persamaan rumus kesebangunan pada segitiga bentuk kedua adalah sebagai berikut:

Rumus Kesebangunan Segitiga Bentuk 3
Rumus kesebangunan bentuk 3 dinamakan juga sebagai rumus kesebangunan ABD dan DBC. Sisi BD kuadrat sama dengan hasil kali panjang sisi AD dan panjang sisi CD. Persamaan rumus kesebangunan pada segitiga bentuk ketiga adalah sebagai berikut:

Contoh Soal Kesebangunan Segitiga dan Pembahasannya
Berikut ini adalah contoh soal dan pembahasan untuk materi kesebangunan.
1.)
Diketahui:
KN = 15 cm
KL = 10 cm
Ditanya:
Berapa panjang KM?
Jawaban:

2.) Perhatikan segitiga di bawah ini
Diketahui:
Segitiga ABC lebih besar sebangun daripada segitiga kecil ADE
AD = 10 cm
BC = 12 cm
DE = 8 cm
Ditanya:
Panjang sisi AB = ?
Jawaban:

Baca juga: Bilangan Pecahan: Pengertian, Jenis, & Operasi Hitungnya
Berikut tadi adalah pembahasan materi tentang kesebangunan beserta rumus dan contoh soalnya. Agar teman-teman lebih memahami materi ini, teman-teman bisa berlatih mengerjakan soal-soal lainnya tentang kesebangunan. Ikuti terus materi mata pelajaran terlengkap hanya di laman Studio Literasi.
Tidak ada komentar